Jurusan
Manajemen Pendidikan Islam Fakultas tarbiyah dan Keguruan melaksanakan perjalanan dinas untuk mengikuti
kegiatan Program StudiManajemen Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry Banda Aceh bekerja sama
dengan FK-MPI memandang bahwa seminar dan lokakarya (semiloka) dengan tema “Penguatan Peran Mahasiswa dan Alumni
Jurusan BK/MPI di level Nasional dan Internasional”penting untuk diselenggarakan
karena berhubungan dengan tanggung jawab dan penjaminan mutu akademik Jurusan KI/MPI dalam membentuk mahasiswa dan alumni
Jurusan BK/MPI yang unggul, optimis dan profesional demi masa depan Indonesia yang
sejahtera.

