MPI akan Selenggarakan Praktikum Mendeley, Yuk Ikutan

  • 03 November 2020
  • 12:00 WITA
  • Administrator
  • Berita

Assalamualaikum Wr. Wb.

Jurusan MPI akan menyelenggarakan Praktikum Komputer MPI I dengan tema 

“Pelatihan Penggunaan Mendeley”

Khusus untuk mahasiswa Jurusan Manajemen Pendidikan Islam 

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar 

Kapan lagi dapat pelatihan penggunaan Mendeley secara gratis, yukk join.

Jadwal Praktikum:

Hari/tanggal : Rabu, 4 November 2020 

Pukul : 09.00 – 12.00 WITA _(Wajib Online tepat waktu)_

Room Zoom : 

      *Meeting ID : 5406985630

      *Passcode : ftk12345

Narasumber :

      - St. Ibrah Mustafa Kamal, M.Sc

      - Lisa Nursita, M.Si 


Hal-hal yang perlu dipersiapkan sebelum kegiatan :

  1. Pastikan kamu menyiapkan 2 perangkat, yang pertama adalah HP yang akan digunakan untuk online zoom, yang kedua adalah laptop yang akan digunakan untuk praktik Mendeley. 
  2. Download Mendeley pada laptop kamu di link berikut (Setelah link terbuka klik Download Mendeley for Dekstop Windows): https://www.mendeley.com/download-desktop-new/#downloadJ
  3. Jika belum memiliki laptop, silahkan download aplikasinya di playstore. Namun usahakan kamu menggunakan laptop, agar seluruh fitur Mendeley dapat dimanfaatkan dengan sempurna.
  4.  Buatlah akun Mendeley kamu terlebih dahulu di link berikut : https://id.elsevier.com/as/authorization.oauth2?state=47d2be579dd92db53ff8ac87812b4339&prompt=login&scope=openid email profile els_auth_info els_analytics_info urn:com:elsevier:idp:policy:product:indv_identity urn:idp:policy:product:confirmation:MDY:emailconfirmation&authType=SINGLE_SIGN_IN&response_type=code&platSite=MDY/mendeley&redirect_uri=https://www.mendeley.com/callback/&client_id=MENDELEY
  5. Untuk bahan praktik, silahkan download beberapa jurnal pada link berikut (Jangan lupa ketika sudah terhubung di link tersebut, klik download pdf di bagian atas artikel) : Jurnal 1 : http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/idaarah/article/view/13602/pdf. Jurnal : http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/idaarah/article/view/14062/pdf Jurnal 3 : http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/ecc/article/view/13730/8541
  6. Siapkan 1 buah buku cetak karya siapa pun yang kalian miliki di rumah. 
  7. Buku catatan dan alat tulis.

Wassalamualaikum Wr. Wb